Cara Backup mozilla firefox dan pengaturannya | KOMPUTER TIPS DAN TRICK

Cara Backup mozilla firefox dan pengaturannya

Posted by Viana 14 Oktober 2012 5 komentar
Mungkin anda pernah mengalami bagaimana rasanya jika anda lupa password, apa lagi jika password itu adalah  akun akun penting seperti facebook, twitter, atau bahkan adsense. Mozila firefox, memberikan anda kemudahan agar anda dapat menyimpan password anda sehingga anda tidak perlu takut jika anda lupa password dari adsense, facebook dan teman temannya. Namun jika anda bermain bukan di komputer pribadi sebaiknya anda jangan menyimpan password karena akan berbahaya bagi akun anda.

Namun kali ini saya bukan akan membahas tentang bagaimana cara menyimpan password anda di mozila tapi saya akan membahas cara backup mozila firefox. Saya teringat sebuah kejadian salah seorang blogger yang menyimpan seluruh passwordnya di firefox, entah karena sebab apa beliau harus menginstall ulang OSnya namun karena salah membackup file firefox dia lupa akan semua passwordnya

Oke Langsung saja ke tips bagaimana cara membackup firefox dan pengaturannya
Pertama kali anda harus menampilkan folder folder tersembunyi pada windows anda caranya dapat anda baca disini.
Kedua buka C:\Document and setting\ user akun yang anda pakai ( saya menggunakan akun server )

Pilih Aplication data

Copy file mozilla

Password dan seluruh settingan anda telah tersimpan termasuk bookmark juga. sekarang anda dapat menginstall ulang OS anda.
Jika telah selesai dan firefox telah terinstall, copy mozilla yang tadi anda backup ke C:\Documents and setting\ Akun anda\Application data jika ada notice pilih yes.
Selanjutnya silahkan di cek firefox anda. Selamat mencoba
Di perbolehkan copy paste atau menyebarluaskan Artikel ini dengan catatan menyertakan Url komputerviana.blogspot.com sebagai sumbernya terima kasih

5 komentar:

Padepokan Lembah Silikon mengatakan...

Iya benar juga, saya juga pernah mengalami kehilangan semua bookmark di firefox karena isntal ulang OS. terimakasih sob triknya...

Viana mengatakan...

Oke sama sama bro

Unknown mengatakan...

id fb nya apa gan ?

supaya kita bs bertanya lansung via chatink di FB.

Makasih sebelumnya

Viana mengatakan...

https://www.facebook.com/putraftr
monggo di add

Tersaji.Com Pusat Teknologi Dan Informasi Terkini mengatakan...

Ok banget tutorialnya. thanks banget sudah share. sangat terbantu sekali.

Posting Komentar