Software pembuat Kwitansi Krishand | KOMPUTER TIPS DAN TRICK

Software pembuat Kwitansi Krishand

Posted by Viana 19 Juli 2011 3 komentar
Software untuk membuat Kwitansi
Kwitansi adalah salah satu bukti bahwa barang atau uang sudah diserah terimakan pada 2 orang yang bersangkutan. Kwitansi menjadi sangat penting karena ini merupakan satu satunya bukti bahwa uang atau barah kita sudah di terima oleh seseorang yang bersangkutan. ISeng iseng melakukan googling dengan kata kunci software kwitansi tenyata ada juga. memang Google is the best.
Untuk memudahkan anda membuat kwitansi seorang yang membuat software kwitansi. jika kamu ingin mencobanya silahkan Download di link di bawah ini

Cara install :

    Dobel klik file kwitansi.exe untuk install.
    Install ke folder c:\temp
    Masuk ke folder c:\temp dan cari file setup.exe, dobel klik file tersebut untuk install
    Setelah selesai install, shortcut program bisa ditemukan di Start - Programs - Krishand Kwitansi
    Saat login, input user name : Admin dan password : krishand

Contoh salah satu laporan yang dihasilkan oleh program Krishand Kwitansi
contoh laporan kwitansi

Contoh laporan kwitansi dengan tanda tangan digital
contoh laporan kwitansi

Contoh laporan kwitansi dengan format lainnya
contoh laporan kwitansi

Contoh form input transaksi kwitansi
transaksi kwitansi

Contoh form input setup preferensi
Setup Preferensi Krishand Kwitansi

Silahkan cari di google Krishand Kwitansi
Di perbolehkan copy paste atau menyebarluaskan Artikel ini dengan catatan menyertakan Url komputerviana.blogspot.com sebagai sumbernya terima kasih

3 komentar:

Arum Mandiri mengatakan...

Serialnya apaan gan?

Viana mengatakan...

Serial?

prs mengatakan...

krishand kwitansi doesn't support the format of the file itu kenapa?

Posting Komentar